Langsung ke konten utama

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS ISPRING SUITE VERSI 10

Konsep Pengembangan Media Pembelajaran

Berbasis ICT iSpring Suite 10

Disusun untuk memenuhi tugas mata kuliah Multimedia Pembelajaran
yang diampu oleh Dr. H. Hudiana Hernawan, M.S.

disusun oleh:
Riana Abdul Azis
NIM 20861007

Sebagai contoh aplikatif, contoh slide berbasis iSpring Suite 10 dipublikasikan dalam WAG Multimedia Pembelajaran. Adapun sebagai prosedur implementasinya, berikut merupakan tayangan video pembuatan media pembelajaran berbasis iSpring.




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Akbid STIKES YPSDMI

 

Membuat Presentasi Interaktif dan Survey Online dengan Aplikasi Mentimeter

Dalam kegiatan pembelajaran atau presentasi baik secara tatap muka atau pembelajaran jarak jauh, seringkali kita ingin menggali pemahaman, pendapat, pengalaman atau kesan peserta terhadap materi yang sedang kita sampaikan. Respon dari peserta tentu kita inginkan langsung diperoleh dalam waktu yang singkat. Untuk kondisi seperti ini kita membutuhkan suatu aplikasi  online  yang kita gunakan, salah satunya aplikasi online mentimeter. Apliakasi mentimeter sekarang terlebih di masa pembelajaran atau pelatihan dalam jaringan banyak digunakan sebagai solusi untuk membuat survey sederhana secara  online  sehingga presentasi yang kita sampaikan lebih interaktif karena bisa langssung menggali pendapat peserta secara langsung. Mentimeter merupakan salah satu alat untuk bekerja jarak jauh. Mentimeter adalah  software  presentasi yang mudah digunakan. Dengan mentimeter kita dapat membuat presentasi yang menyenangkan dan interaktif. Mentimeter membantu kita menjadikan k...

Materi Desain Grafis Percetakan - EFEK PADA GAMBAR BITMAP (Kelas XI MM)

  BAB VIII EFEK PADA GAMBAR BITMAP Kompetensi Dasar 3.8. Menganalisis pemberian efek pada gambar bitmap. 4.8 Mendesain efek pada gambar bitmap. A. Efek pada Gambar Bitmap 1. Tujuan pemberian efek pada gambar bitmap: a. Memperindah gambar b. Memberikan kesan yang berbeda dengan gambar aslinya c. Untuk kepentingan tertentu yang mengharuskan gambar diubah dari gambar aslinya d. Menambah nilai jual jika gambar diperjualbelikan e. Membuat gambar tidak monoton f. Digunakan untuk mengilustrasikan sebuah kejadian 2. Macam-macam efek pada gambar bitmap Berikut ini beberapa efek pada gambar vektor : a. Efek blur : 1) Average Filter ini berfungsi untuk menemukan warna rata-rata dari gambar atau seleksi, dan kemudian mengisi gambar atau seleksi dengan warna untuk menciptakan tampilan yang halus. Misalnya, jika Anda memilih area rumput, efek akan mengubah daerah tersebut menjadi patch yang homogen hijau. 2) Blur Filter ini berfungsi untuk memberikan efek pada image dengan sedikit kabur. 3) ...